Mantap! Prodi S1 Fisika Raih Akreditasi Baik Sekali.

Blitar, 27 Mei 2025 — Kabar membanggakan datang dari Fakultas Ilmu Eksakta, Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) Blitar. Program Studi S1 Fisika berhasil meraih peringkat akreditasi Baik Sekali dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sains Alam dan Ilmu Formal (LAMSAMA) Berdasarkan Keputusan LAMSAMA Nomor 113/SK/LAMSAMA/Akred/S/V/2025.

Peringkat akreditasi ini diperoleh setelah melalui proses perbaikan yang sebelumnya telah dilaksanakan asesmen yang ketat dan komprehensif, meliputi evaluasi terhadap kurikulum, kualitas dosen, sarana prasarana, penelitian, serta pengabdian kepada masyarakat. Hasil ini menegaskan komitmen Prodi Fisika UNU Blitar dalam menjaga dan meningkatkan mutu pendidikan tinggi di bidang Fisika.

Dengan akreditasi Baik Sekali ini, Program Studi Fisika semakin mantap dalam melahirkan lulusan yang kompeten, berintegritas, dan siap menghadapi tantangan global, sekaligus membawa semangat Nahdlatul Ulama dalam dunia pendidikan dan pengembangan ilmu pengetahuan.

Bagikan :

Artikel Lainnya

Fakultas Ilmu Eksakta Gelar Yudisium ke-X di Hotel Puri Perdana, 172 Sarjana Baru Siap Berkarir
109 Mahasiswa Fakultas Ilmu Eksakta Siap Terjun Ke Dunia Kerja Melalui PKL
Fasilkom UPN Veteran Jatim Jalin Kerjasama Dengan FIE UNU Blitar
Kuliah Tamu Sinergi Teknologi Untuk Transformasi Industri Oleh Dosen Fakultas Vokasi UM
Workshop Penyusunan Perangkat Ajar Berorientasi IKU 7: Sinergi FIE UNU Blitar dan FMIPA UM
Dirut NU Online Berdiskusi Bersama Mahasiswa UNU Blitar

Hubungi kami di : 085707330950

Kirim email ke kamiunublitarfie@gmail.com